RITUS DALAM KEBERAGAMAAN ISLAM: RELEVANSI RITUS DALAM KEHIDUPAN MASA KINI

Ulya Ulya

Abstract


Sebagai pegangan hidup segenap kaum muslim, Islam memberikan petunjuk umum yang bisa mengarahkan kehidupan mereka ke arah yang benar menurut doktrin agama. Dalam hal ini, Islam menjelaskan tentang ritus-ritus keagamaan yang bisa mengantarkan para pelakunya ke arah kebaikan dan kesejahteraan hidup mereka. Tidak dapat dipungkiri kenyataannya, berbagai ritus dalam doktrin ajaran Islam akan membawa pelakunya mengerti hakikat sakral dan profan dalam kehidupan.Artikel ini menyajikan beberapa pola utama aspek- aspek ritual Islam. Dari pembahasan pada kajian ini pula masing-masing pribadi muslim diarahkan kepada pengetahuan mereka akan nilai-nilai luhur akidah Islamiyah yang mewujud dari ritus-ritus keagamaan yang diwujudkan. Eksistensi ritus keislaman yang akan diuraikan pada artikel ini sepenuhnya diarahkan kepada pola perkembangan ritus, dasar perwujudan ritus, dan implikasi logis ritus keislaman bagi pelakunya. Kata Kunci: Ritus, Sakral dan Profan, Keislaman, Hidup

References


Annimarie Schimmel, Deciphering The Sign of God (A Phenomenological Approach to Islam), (New York : State University of New York, 1994)

AS. Hornby, Oxford Advanced Learner’s Dictionary of Current

English, (New York : Oxford University Press, 1987) as-Syihrastani, al-Milal wa an-Nihal , (Beirut Dar al-Fikr, t.th) Catherine Bell, Ritual : Perspective and Dimensions, (New York

: Oxford University Press, 1997)

Emile Durkheim, The Elementary Forms of The Religious Life, (London : George Allen and Unwin, 1982)

Frederick M. Denny, “Islamic Ritual (Perspective and Theory)”, dalam Richard C Martin, Approaches to Islam in Religious Studies, (USA : Arizona State University,

Hasbi ash-Shiddieqy, Kuliah Ibadah, (Jakarta : Bulan Bintang,

John L. Esposto, The Oxford Encyclopedia of The Modern Islamic

Wordl, Vol.III, (New York : Oxford niversity Press,

M. Quraish Shihab, Membumikan al-Qur’an, (Jakarta : Mizan,

Mahmud Syaltut, Islam Akidah wa Syari’ah, (T.tp : Dar al-Qalam,

Muhammad Abid al-Jabiri, Takwin al-Aql al-Arabi (Beirut : al- Markaz as-Saqafi al-Arabi, 1991)




DOI: http://dx.doi.org/10.21043/fikrah.v1i1.312

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c)





Fikrah: Jurnal Ilmu Aqidah dan Studi Keagamaan is published by

Prodi Aqidah dan Filsafat Islam IAIN Kudus incorporate with

Asosiasi Aqidah dan Filsafat Islam.

Jl. Conge Ngembalrejo Bae Kudus Po Box. 51
Phone: +6282331050629
Website: http://journal.stainkudus.ac.id/index.php/fikrah
Email: fikrah@stainkudus.ac.id

ISSN: 2354-6174 | EISSN: 2476-9649

Creative Commons License
Fikrah Jurnal Ilmu Aqidah dan Studi Keagamaan by Prodi Aqidah dan Filsafat Islam Fakultas Ushuluddin IAIN Kudus is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.