Open Journal Systems

PENGARUH ETIKA KERJA ISLAM TERHADAP KOMITMEN ORGANISASI, RETENSI KARYAWAN DAN PRODUKTIVITAS

Farisul Adab, Wahibur Rokhman

Abstract

This study examined the influence of Islamic work ethics to organizational commitment, employee retention and productivity in SMEs of Tenun Troso. The study used 100 employees who work in small and medium enterprises of Tenun Ikat Troso in Pecangaan Jepara.The  Study found  that there was a significant positive effect of Islamic work ethics to organizational commitment, employee retention and productivity. The result is expected to benefit theoretically and practically for the community and especially for the management of small and medium enterprises troso Pecangaan Jepara as well as for research in the future.

 

Penelitian ini menguji pengaruh etika kerja Islam terhadap komitmen  organisasi,  retensi  karyawan  dan  produktifitas di  UKM tenun Troso. Sampel penelitian ini sebanyak 100 orang karyawan yang bekerja di usaha kecil dan menengah Tenun Ikat troso Pecangaan Jepara. Hasil penetian ini menunjukan adanya pengaruh positif signifikan etika  kerja  Islam  terhadap  komitmen  organisasi,  retensi  karyawan dan produktifitas. Hasil penelitian ini diharapkan memberi manfaat secara teoritis maupun praktis bagi masyarakat dan khususnya bagi pengelolaan usaha kecil dan menengah tenun ikat troso pecangaan Jepara serta bagi penelitian di masa yang akan datang.

Keywords


Islamic work etics; organizational commitment; employee retention; productivity

References


Al-Qur’anul Karim, Al-qur’an dan Terjemahannya, Kudus : Mubarokatan Thoyyibah, 2006

Arifin Johan, Fiqih Perlindungan Konsumen, : Rasail, Semarang

Arikanto Suharsimi, Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktik, Rineka Cipta, Jakarta, 1993

Ambar T. Sulistiyani & rosidah, Manajemen Sumber Daya Manusia: Konsep, Teori Dan Pengembangan Dalam Konteks Organisasi Publik, graha Ilmu, Yogyakarta, 2003.

Azizi Moh Ali, Ed, Dakwah Pemberdayaan Masyarakat Paradikma

Aksi metodologi,Yogyakarta : Pustaka Pesantren, 2005

Fauroni R. Lukman, Etika Bisnis Dalam Al-Qur’an, Yogyakarta : Pustaka Pesantren,2006

ghozali Imam, Analisis Multivariate dengan program SPSS, Semarang: Badan penerbit Universitas Diponegoro, 2002

Ismanto Kuat, Manajemen Syariah Implementasi Tqm Dalam

Lembaga Keuangan Syariah, Pustaka Pelajar, Yogyakarta,

Jusmaliani, Bisnis Berbasis Syariah, Bumi Aksara, Jakarta, 2008

Luth Tohir , Antara Perut dan Etos Kerja Dalam Islam, gema Insani: Jakarta, 2003

Majid Nurcholis, Islam Doktrin dan Peradaban, Jakarta : Yayasan

Paramadina, 2000

Masrukin, Buku Latihan SPSS Aplikasi Statistik Deskriptif Dan

Inferensial, Media Ilmu Press, Kudus, 2010

o.P. Simorangkir, Etika Bisnis, Jabatan Dan Perbankan, PT. Rineka

Cipta, Jakarta . 2003

Pontjowinoto Iwan P., Kaya dan Bahagia Cara Syariah, Penerbit hikmah, Jakarta, 2010

Priyatno Dwi, Paham Analisa Statistic Data Dengan Spss, Mediakom, Jakarta. 2010

Prof. Dr. Wibowo, S.E., M. Phil, Manajemen Kinerja – Edisi Ketiga,

PT Rajagrafindo Persada, Jakarta, 2013

Renindia Maherlin, Jurnal Pengaruh Motivasi Kerja Terhadap Produktivitas Kerja Karyawan Robinson Supermarket Samarinda, volume 1, nomer 4, 2013

Simanjuntak Payaman J, Manajemen dan Evaluasi Kinerja, LP- FEUI, Jakarta, 2005

Sugiyono, Metode Penelitian Bisnis Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif dan R & D, Alfabeta, Bandung, 2012

Sumarni Murti, pengaruh employe retention terhadap turnover intention dan kinerja karyawan ,jurnal AKMENIKA UPY, vol 8 2011

Sunarto, Manajemen Karyawan, AMUS, Yogyakarta. 2005

Sunjoyo Dan harsono, Pengaruh Kepuasan Kerja Dan Komitmen

Organisasi Terhadap Turnover Intention, 2003.

Sri Anik Arifuddin, Analisis Pengaruh Komitmen Organisasi Dan Keterlibatan Kerja Terhadap Hubungan Antara Etika Kerja Islam Dengan Sikap Perubahan Organisasi. JAAI, vol. 7, no.

, Desember 2003

Syafaruddin, Manajemen Sumber Daya Manusia, BPFE, Yogyakarta, 2003

Tasmara Toto, Membudayakan Etos Kerja Islami, gema Insani; Jakarta. 2008

Tika Moh. Pabunda, Metode Penenlitian, Pustaka Pelajar, Yogyakarta, 1997

Toha Jabir Al Awani, bisnis islam, AK group, Yogyakarta

Trisnaningsih Sri, Pengaruh Komitmen organisasi Terhadap Kepuasan Kerja Auditor Motivasi Sebagai Variable Entervening, Jurnal Riset Akutansi Indonesia, vol 6, no.2,2003

Umar husein, Metode Penelitian untuk Skripsi Dan Thesis Bisnis,

Raja Grafindo, Jakarta, 2000

Umar husein, Metode Riset Bisnis “Panduan Mahasiswa untuk Melakukan Riset Dilengkapi Contoh Proposal Dan Hasil Riset Bidang Manajemen Dan Akuntansi”, PT. gramedia Pustaka Utama, Jakarta, 2002

Wening, nur, Pengaruh Job Insecurity Pasca Restrukrisasi, usahawan,

, Jakarta


Full Text: PDF (Bahasa Indonesia)

DOI: 10.21043/equilibrium.v3i1.1271

How To Cite This :



Copyright (c) 2016 Equilibrium: Jurnal Ekonomi Syariah

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.